Si Geulis
Dinas Pendidikan Kota Bandung
Beranda
Karya
Rubrik Buku
Film & Animasi
Fotografi & Cinematografi
Gambar & Lukisan
Karya Ilmiah
Artikel
Best Practise
PTS
PTK
Penelitian Lain
Karya Sastra
Fiksimini
Cerpen
Novel
Puisi
Carpon
Nada & Lagu
Lainnya
Pengurus
Tentang Kami
Hubungi Kami
Kirim Karya Anda
Keanggotaan
Guru
Siswa
Komunitas
Masyarakat
Website Disdik
DUKA DARI SELAT SUNDA
01/03/2019
by
teti
in category
Guru
,
Puisi
with
0
and
1
Home
>
Karya
>
Keanggotaan
>
Guru
> DUKA DARI SELAT SUNDA
Duka dari Selat Sunda
Sumarni, Guru SDN 200 Leuwipanjang
Lampu gemerlap memukau, menjerat
Hentakan musik mengajak semua berdendang asyik
Lagu mendayu berdendang syahdu
Gelak tawa canda suka cita
Dendang riang seketika hilang
Gelak tawa tetiba sirna
Duka melanda, sekejap tanpa berita
Tanpa tanda, Kau lenyapkan semua.
Jeritan meronta memohon iba
Istigfar bersahut terlontar
Siapa lagi yang disebut, selain Engkau Ya Alloh…..
Dalam jeritku
Dalam isakku
Dalam tangisku
Ampuni kami Ya Robbi
KuasaMu ditunjukkkan
KehendakMu dinampakkan
Tanda-tanda Keagungan
Bagi kami peringatan.
< Newer Article
Older Article >
Dinas Pendidikan Kota Bandung 2017